Semaphore

Sejarah Seseorang bernama Claude Chappe adalah teknisi sekaligus pendeta asal Prancis yang dikenal sebagai penemu kode Semaphore. Hingga saat ini, sandi semaphore masih banyak diaplikasikan dalam kegiatan pramuka di seluruh dunia. Chappe mengembangkan sandi semaphore pada tahun 1792, untuk kepentingan komunikasi militer di negaranya, Prancis. Pada masa itu, sandi semaphore disampaikan dengan dua benda berbentuk […]
Sangga Kerja

Sangga Kerja Pengertian Sangga Sangga kerja ialah suatu wadah pembinaan dalm Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega untuk melaksanakan berbagai program kegiatan. Biasanya satuan kerja terdiri dari para Pramuka Penegak dan Pramuka Pandega yang dinilai mempunyai tugas melaksanakan program kegiatan Ambalan dan rencana dari Dewan Kerja. Sangga sendiri adalah satuan terkecil dalam penegak yang berarti gubuk […]
Materi Survival

SURVIVAL Pada umumnya manusia itu akan menjadi berani bila hidupnya terancam bahaya kelaparan ketika berada di tempat yang terisolir. Didalam dunia kemiliteran, survival selalu dan harus diajarkan pada pasukkan (terutama para pasukan komando) hal ini dimaksudkan untuk menunjang operasi tempur dalam system RAID (gerilya). Survival adalah salah satu cara hidup di alam bebas. Kata survival […]
Materi Tali Temali

TALI – TEMALI Tali temali merupakan salah satu dari keterampilan tertua yang di miliki manusia, yang mempunyai dua fungsi kegunaan dan keindahan (dekorasi) di beberapa tempat tali-temali telah mempunyai unsur magis dan keperluan kepercayaan tertentu (misal seperti di India dan Amerika, pada orang-orang Indian). SIMPUL Simpul adalah seni menyambungkan bahan – bahan elastis misalnya tali, […]
Materi Sandi Pramuka

Kata sandi berasal dari Bahasa Sansekerta yang artinya RAHASIA. Karena itu maka tulisan rahasia disebut Sandi atau tulisan-tulisan yang dirahasiakan. Asal mula sandi ini berasal dari para pahlawan jaman dulu yang suka berkelana dan suka berpindah-pindah tempat tinggal. Untuk itu, mereka harus memiliki kata sandi dan bisa mempergunakan berbagai bentuk sandi-sandi tertentu untuk megecoh/mengelabui lawan-lawan atau musuh-musuhnya. Seni […]
Materi Morse

Morse Ditemukan dan dikembangkan antara tahun 1830-an dan 1840-an oleh Samuel Morse ( 1791-1872) dan disempurnakan ilmuwan atau penemuan lainnya, telegram melecut revolusi komunikasi jarak jauh. Telegram pekerja dengan cara mentransmisi kan sinyal listrik melalui kabel atau kawat yang terbentang antara stasiun stasiun penemu pengiriman dan penerima. Marsha membuatkan kode-kode yang terdiri dari titik (dot) […]
Materi Pramuka Dunia & Pramuka Indonesia

PRAMUKA DUNIA Sejarah Pramuka Dunia Berbicara mengenai Gerakan Pramuka, maka tidak boleh tidak kita harus mengenal pendiri gerakan kepanduan, yaitu Lord Baden Powell telah membuat suatu loncatan dalam sejarah ( “Leap Of Story” ) yang mengejutkan dunia. Disini akan dipaparkan sejarah pramuka dunia yang berhubungan erat dengan pendirinya yaitu Baden Powell. Robert Stephenson Smyth Baden […]
Materi LKBB (Latihan Keterampilan Baris – Berbaris)

Pengertian, Tujuan dan Manfaat Baris Berbaris Pengertian Baris Berbaris Baris berbaris merupakan bentuk kedisiplinan dan juga merupakan latihan – latihan gerak dasar yang diwujudkan dalam rangka menanamkan nilai para pramuka agar dapat menumbuhkan sikap : Disiplin pribadi maupun disiplin kelompok, Rasa tanggungjawab, kesatuan, dan persatuan, Kompak Kebersamaan, Penampilan pribadi yang baik secara perorangan maupun kelompok […]
Materi Pionering

Pionering dalam bidang Tali Temali Pengertian PioneringPionering (Pioneering dalam bahasa Inggris) adalah salah satu teknik pramuka dalam penggunaan peralatan tongkat dan tali yang dirangkai menjadi sebuah model suatu objek, Seperti bangunan kreatif, Tandu, Mendara Kaki tiga, menara kaki empat, dan masih banyak lagi. Dalam tali temali kita sering mencampuradukkan antara tali, simpul dan ikatan. Hal […]